Membahas penyakit degeneratif, terutama diabetes, mohon diluruskan dulu bahwa penanganan diabetis itu tidak bisa secepat kilat. Jika masih beranggapan obat yang baik adalah obat yang bisa bekerja cepat, hal ini tidak berlaku dalam proses penyembuhan diabetes. Mengapa demikian? karena proses terjadinya diabetes itu terjadi berpuluh-puluh tahun, jadi kalau mau diselesaikan dalam 3-5 hari hal itu …
Tag: makanan untuk penderita diabetes
Penderita diabetes bolehkah konsumsi teh manis atau permen?
Penderita diabetes bolehkah konsumsi teh manis atau permen? Diabetes termasuk dalam penyakit golongan the sillent killer, yaitu penyakit yang biasanya tidak ditandai dengan gejala-gejala yang ekstrim namun bisa mematikan. Pada beberapa orang yang kurang peduli terhadap kondisi kesehatan dirinya, mereka sering tidak bisa merasakan bahwa tubuhnya sudah mengidap penyakit diabetes atau belum. Tahu-tahu saat ada …